Jakarta, CNBC Indonesia TV - Presiden Joko Widodo mengatakan Indonesia negara besar dan harus bersyukur mampu menjaga pertumbuhan ekonomi di atas 5%. Apalagi di saat kondisi global yang tidak sehat seperti sekarang. Jadi ekonomi tumbuh melambat 5,02% itu harus disyukuri atau tidak? Kalau bercermin dari negara tetangga seperti Vietnam, ditengah ketidakpastian global dan perang dagang Vietnam jelih melihat potensi dari perang dagang buktinya ekonomi vietnam tumbuh dan FDI juga meningkat. Ada baiknya kita belajar sesama negara ASEAN tentang bagaimana menggenjot industri manufaktur serta menaikkan foreign direct investment.
Muhammad Gibran akan menjelaskan dalam program Closing Bell CNBC Indonesia (Kamis, 07/11/2019) berikut ini.
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2Q0ywfq
November 09, 2019 at 03:11PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Laba Bersih Astra International Terpangkas 7,1%
Jakarta, CNBC Indonesia - Laba bersih PT Astra International Tbk (IDX: ASII) terpangkas 7,1% s… Read More...
Bingung Weekend ke Mana? Main Salju Trans Studio Cibubur AjaJakarta, CNBC Indonesia - Cara asyik menghabiskan libur weekend ini yaitu dengan bermain salju di Tr… Read More...
Terungkap! Ini Alasan Orang Asia Suka Pakai MaskerJakarta, CNBC Indonesia - Di Indonesia, sudah jadi pemandangan umum orang-orang mengenakan masker&nb… Read More...
Iwan Bule Jadi Ketua Umum PSSI, Berapa Harta Kekayaannya?
Jakarta, CNBC Indonesia - Mochamad Iriawan baru saja terpilih sebagai Ketua Umum PSSI periode … Read More...
Astra Infra Incar Proyek Pelabuhan Patimban
Jakarta, CNBC Indonesia - PT Astra Tol Nusantara (Astra Infra) memiliki 3 lini bisnis utama, yaitu … Read More...
0 Response to "Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,02%, Disyukuri Nggak Nih?"
Post a Comment