Search

XL Kembangkan 5G Hingga ke Lombok

Jakarta, CNBC Indonesia-  PT XL Axiata Tbk (EXCL) melaksanakan fiberisasi jaringan sebagai salah satu langkah dalam mempersiapkan jaringan 5G yang akan menunjang pembangunan pariwisata di pulau Lombok Nusa Tenggara Barat. Group Head East Region XL Axiata Bambang Parikesit menjelaskan fiberisasi merupakan upaya modernisasi jaringan dengan cara menghubungkan BTS melalui jalur fiber, termasuk sekaligus melakukan regenerasi perangkat BTS seperti mengganti perangkat yang selama ini memakai microwave menjadi perangkat fiber.

Simak informasi selengkapnya di Power Lunch, CNBC Indonesia (Senin, 18/11/2019) berikut ini.

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2r2OivK
November 19, 2019 at 03:15PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "XL Kembangkan 5G Hingga ke Lombok"

Post a Comment

Powered by Blogger.