Jakarta, CNBC Indonesia - Ada fenomena unik dari persetujuan kenaikan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2020 Jawa Barat (Jabar). Hasil persetujuan Gubernur Jabar Ridwan Kamil memang UMK di Jabar bisa naik 8,51% bahkan UMK Kabupaten Karawang memecahkan rekor sebagai UMK tertinggid di Jabar bahkan se-Indonesia sebesar Rp 4,59 juta. Namun, UMK yang tinggi malah membuat buruh gundah, sedangkan pengusaha tentu resah, tapi di sisi lain bisa sedikit bernapas lega. Lho, kok bisa?
Ridwan Kamil hanya menyetujui upah minimum kabupaten/kota (UMK) tahun 2020 tanpa penetapan gubernur. Sebagai gantinya ia mengeluarkan surat edaran UMK 2020, keputusan ini menuai kecaman. Keputusan Ridwan Kamil ditanggapi miring oleh para buruh.
Sebagai bentuk kegundahan buruh, mereka menilai Ridwan Kamil adalah gubernur 'rasa pengusaha'. \
"Ada apa di balik semua ini?" kata Presiden KSPI Said Iqbal.
Pasalnya dengan hanya persetujuan UMK dengan surat edaran, maka bisa jadi celah atau ruang negosiasi pengusaha soal UMK 2020 kepada buruh. Artinya pengusaha tak ada kewajiban mematuhi kenaikan UMK 2020. Ini adalah skenario yang dikehendaki pengusaha.
Bagaimana duduk perkaranya?
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2Okodlb
November 25, 2019 at 02:30PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Dalam Tren Penguatan, Rupiah Menguji level Rp 13.800/US$Jakarta, CNBC Indonesia - Rupiah kembali melanjutkan reli kenaikan terhadap dolar Amerika Serik… Read More...
Merger Rampung, Begini Rencana Ekspansi Kredit Bank BTPNJakarta, CNBC Indonesia - PT Bank BTPN Tbk meyakini pertumbuhan kredit perusahaan di 2019 masih… Read More...
Waspada Harga Beras Kerek Inflasi
Jakarta, CNBC Indonesia- Badan Pusat Statistik merilis inflasi selama bulan Januari 2019 … Read More...
Pukul 15:00 WIB: Gawat, Energi Rupiah Makin Tipis!
Jakarta, CNBC Indonesia - Poin penguatan rupiah kian tergerus, dengan poin penguatan hanya 10 … Read More...
Berapa Pendapatan Bisnis Kasino Macau? Rp 42 T Sebulan!Jakarta, CNBC Indonesia - Pendapatan bisnis judi di wilayah China, Macau, turun 5% di Januari. Ini a… Read More...
0 Response to "UMK Jabar Paling Tinggi: Buruh Malah Gundah, Pengusaha 'Lega'"
Post a Comment