Search

Ini Negara Sarang Crazy Rich Dunia

Jakarta, CNBC Indonesia - Negara mana sih yang menyumbang orang kaya paling banyak? Ternyata Amerika Serikat memiliki jumlah penduduk kaya atau high net worth (HNW) tertinggi di dunia, menurut perusahaan data Wealth-X dari data 2019 Global HNW.

Dilansir dari CNCB Make It, definisi HNW atau orang kaya adalah orang dengan kekayaan bersih US$ 1 juta hingga $ 30 juta. Mereka yang memiliki kekayaan lebih dari US$ 30 juta diklasifikasi sebagai kekayaan bersih yang sangat tinggi (UHNW) atau ultra crazy rich dan tidak terwakili dalam data ini.

Berikut adalah 10 negara HNW teratas, termasuk perubahan populasi HNW di sana dari tahun sebelumnya dilansir CNBC Make It.

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2MCzudO
January 26, 2019 at 03:53PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ini Negara Sarang Crazy Rich Dunia"

Post a Comment

Powered by Blogger.