Tokyo, CNBC Indonesia - Bursa Tokyo dibuka menguat tipis pada perdagangan Selasa (23/7/2019). Seperti dilansir AFP, indeks Nikkei 225 naik 0,24% atau 52,58 poin ke level 21.482,67. Sedangkan indeks Topix turun 0,27% atau 4,17 poin ke level 1.564,57.
Pergerakan di Bursa Tokyo turut terdampak oleh kinerja Wall Street. Bergulirnya earning seasons membawa Wall Street ditutup di teritori hijau pada perdagangan Senin (22/7/2019) waktu setempat.
S&P naik 0,3% ke level 2.985,03. Sedangkan Nasdaq Composite menguat 0,7% ke level 8.204,14. Sementara Dow Jones Industrial Average bertambah 17,70 poin ke level 27.171,90.
Di tengah laporan earning seasons, serempat perusahaan S&P 500 telah melaporkan laba. Dari perusahaan-perusahaan, sebanyak 78,5% telah melampaui ekspetasi analis untuk pendapatan sementara. Sedangkan 67% lain melaporkan pendapatan kuartalan yang lebih baik menurut data FactSet.
[Gambas:Video CNBC] (miq/miq)
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2GpsA9U
July 23, 2019 at 02:26PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Sindiran Said Didu: Jokowi Bohong Soal Esemka!Jakarta, CNBC Indonesia - Mantan Sekretaris Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Said Didu ke… Read More...
Bursa Tokyo Berakhir Stagnan, Setelah AS-China Batal Bertemu
Jakarta, CNBC Indonesia - Investor di pasar saham Asia tampaknya sedang hati-hati di tengah kekhawa… Read More...
Penutupan Pemerintah AS Bikin Rilis Data Ekonomi Kacau-balauJakarta, CNBC Indonesia - Penutupan sebagian aktivitas pemerintahan Amerika Serikat (AS), yang memas… Read More...
Lagi, Harga Saham Indosat Bergerak Liar. Ada Apa?
Jakarta, CNBC Indonesia - Harga saham PT Indosat Tbk (ISAT) pada perdagangan hari ini, Rabu (23/1/2… Read More...
'Bu Sri Mulyani, Apakah Utang RI Rp 4.418 T Mengkhawatirkan?'Jakarta, CNBC Indonesia - Total utang pemerintah sepanjang 2018 mencapai Rp 4.418,3 triliun. Angka t… Read More...
0 Response to "Terseret Kinerja Wall Street, Bursa Tokyo Dibuka Menguat"
Post a Comment