Search

Laba Meroket 143%, Saham ZINC Pimpin Top Gainers

Penjualan terbesar yakni dari zinc sebesar Rp 433 miliar dari sebelumnya Rp 276 miliar, disusul penjualan galena-timbal sebesar Rp 219,7 miliar dari tahun sebelumnya Rp 160 miliar.

Klien terbesar ZINC atau porsinya di atas 10% pendapatan ialah Merlion Resources Holdings Limited Hong Kong.

Perusahaan listing di BEI pada 1 Desember 2017. PT Erdhika Elit Sekuritas saat itu didaulat menjadi penjamin pelaksana emisi IPO (initial public offering). ZINC melepas 20,75% saham pada harga Rp 140/saham. Dengan aksi korporasi ini, ZINC memperoleh pendanaan sebesar Rp 147 miliar, yang sebesar 80% digunakan sebagai belanja modal, dan sisanya 20% untuk modal kerja.

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2ONvJmU
April 04, 2019 at 09:48PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Laba Meroket 143%, Saham ZINC Pimpin Top Gainers"

Post a Comment

Powered by Blogger.