Tokyo, CNBC Indonesia - Bursa saham Tokyo gagal mempertahankan kenaikan di awal perdagangan dan ditutup turun pada hari Selasa (2/4/2019) karena investor ramai-ramai membukukan keuntungan setelah saham mencatatkan kenaikan dalam dua hari terakhir.
Indeks Nikkei 225 turun tipis 0,02% atau 3,72 poin, menjadi 21.505,31, sementara indeks Topix yang lebih luas terkoreksi 0,25% atau 4,12 poin, menjadi 1.611,69.
Penurunan di bursa Tokyo juga terjadi di tengah ramainya sentimen positif membanjiri. Padahal, angka Purchasing Managers Index (PMI) manufaktur China versi Caixin bulan Maret berada di 50,8.
Angka tersebut menjadi pencapaian terbaik dalam 8 bulan terakhir, dan pertama kalinya dalam 4 bulan terakhir berada di atas 50 yang berarti dunia usaha di China sedang ekspansif.
Sentimen positif dari bursa Wall Street Amerika Serikat (AS) tadi pagi juga tidak merembet ke bursa Tokyo. (hps)
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2OHjsQV
April 02, 2019 at 09:14PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Wall Street Cetak Rekor, Bursa Saham Asia ke Zona Hijau
Jakarta, CNBC Indonesia - Seluruh bursa saham utama kawasan Asia mengawali perdagangan terakhir di … Read More...
Kabar Tewasnya Jendral Pasukan Elite Iran, Yen Melonjak
Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar yen Jepang menguat signifikan melawan dolar Amerika… Read More...
Inflasi 2019 Rendah Gara-gara Daya Beli Bermasalah?
Jakarta, CNBC Indonesia - Kemarin, Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan data inflasi 2019 yang s… Read More...
Timteng Memanas! AS Serang Irak Lagi, Hantam Bandara Baghdad
Jakarta, CNBC Indonesia - Amerika Serikat (AS) kembali melakukan serangan militer kepada Irak… Read More...
2 Hari Berkubang di Zona Merah, IHSG Dibuka dari Zona Hijau
Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) mengawali perdagangan terakhir di peka… Read More...
0 Response to "Ramai Aksi Ambil Untung, Bursa Tokyo Ditutup Koreksi 0,02%"
Post a Comment