Jakarta, CNBC Indonesia - Calon Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto menjanjikan akan menurunkan tarif listrik dan harga makanan pokok bila terpilih sebagai presiden pada April 2019 mendatang. Hal tersebut diungkapkan oleh Prabowo ketika membawakan visi-misi dalam Debat Pilpres kedua pada Minggu (17/2/2019).
Prabowo mengatakan inti masalah bangsa Indonesia saat ini adalah infrastruktur, pangan energi, pangan dan sumber daya alam. "Kami punya visi bahwa justru di bidang inilah untuk jadi negara berhasil kita harus sungguh-sunggu membangun kemandirian" ujarnya.
Menurutnya, Inodnesia harus bisa swasembada pangan, energi dan air agar bisa terus bertahan sebagai bangsa. "Indonesia berhasil kalau bisa memenuhi pangan untuk rakyat, energi dan air tanpa impor," jelasnya.
Untuk menjamin harga pangan, Prabowo mengatakanakan menjamin petani, peternak, petambak, nelayan harus mendapat imbalan penghasilan yang memadai.
"Kami juga segera turunkan harga listrik, makanan pokok, dan sediakan pupuk dalam jumlah berapa yang dibutuhkan sampai ke petani. Ini komitmen kami saya yakin Indonesia bisa berdiri di atas kaki sendiri," ujarnya.
(dob/dob)
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2GuNo1w
February 18, 2019 at 03:28AM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Jokowi Pindahkan Ibu Kota, 4 Ekonom Senior Ini Tak SetujuJakarta, CNBC Indonesia - Rencana Presiden Joko Widodo (Jokowi) memindahkan Ibu Kota ke Ka… Read More...
Perang Dagang Bikin Merinding, Indeks Shanghai Ambruk 1,6%!
Jakarta, CNBC Indonesia - Bursa saham China dan Hong Kong babak belur pada perdagangan hari ini. Pa… Read More...
Kacau! Bursa Saham Asia Rontok, Semua karena AS-China
Jakarta, CNBC Indonesia - Bursa saham utama kawasan Asia kompak berguguran pada awal pekan. Pada pe… Read More...
Luhut Buka-bukan Larang Ekspor Nikel, Ini Alasan Utamanya
Jakarta, CNBC Indonesia - Pemerintah berencana untuk mempercepat pelarangan ekspor bijih nikel, yan… Read More...
Pukul 09:00 WIB: Rupiah Melemah ke Rp 14.260/US$[unable to retrieve full-text content]
Nilai tukar rupiah hari ini melemah 0,35% dibandingkan posisi… Read More...
0 Response to "Debat Pilpres, Prabowo Janji Turunkan Tarif Listik dan Sembako"
Post a Comment